header 2

𝘉𝘭𝘰𝘨 𝘪𝘯𝘪 𝘩𝘢𝘯𝘺𝘢 𝘱𝘦𝘯𝘥𝘢𝘱𝘢𝘵 𝘱𝘳𝘪𝘣𝘢𝘥𝘪 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘮𝘦𝘯𝘥𝘶𝘬𝘶𝘯𝘨 𝘬𝘦𝘮𝘢𝘫𝘶𝘢𝘯 𝘐𝘯𝘥𝘰𝘯𝘦𝘴𝘪𝘢 𝘮𝘦𝘭𝘢𝘭𝘶𝘪 𝘱𝘦𝘯𝘨𝘢𝘥𝘢𝘢𝘯 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘮𝘶𝘥𝘢𝘩 , 𝘦𝘧𝘪𝘴𝘪𝘦𝘯,𝘦𝘧𝘦𝘬𝘵𝘪𝘧,𝘵𝘳𝘢𝘯𝘴𝘱𝘢𝘳𝘢𝘯,𝘣𝘦𝘳𝘴𝘢𝘪𝘯𝘨, 𝘢𝘥𝘪𝘭/𝘵𝘪𝘥𝘢𝘬 𝘥𝘪𝘴𝘬𝘳𝘪𝘮𝘪𝘯𝘢𝘵𝘪𝘧 𝘥𝘢𝘯 𝘢𝘬𝘶𝘯𝘵𝘢𝘣𝘦𝘭.

Bagaimana kita bisa mendapatkan ID untuk Memuat RUP pada Protal RUP Inaproc ?


Berdasarkan Lampiran Perka LKPP Nomor 13 Tahun 2012 tentang Pengumuman Rencana Umum Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian F mengenai Tata Cara Pendaftaran Admin Aplikasi Rencana Umum Pengadaan disebutkan bahwa :
  1. PA/KPA menunjuk personel masing-masing untuk menjadi petugas admin dalam Aplikasi RUP;
  2. Petugas Admin mendaftarkan kepada LKPP untuk mendapatkan user ID dan password untuk dapat login ke dalam aplikasi RUP dengan cara mengirimkan nama, instansi, serta melampirkan hasil pindaian (scan) surat tugas dari PA/KPA ke alamat email : rup@lkpp.go.id;
  3. Selanjutnya setelah dilaksanakan validasi, petugas LKPP akan mengirimkan User ID dan password kepada petugas admin untuk dapat menggunakan Aplikasi RUP.

Post a Comment

0 Comments